Pages - Menu

Proyek Steve Jobs yang gagal

Info unik yang berharga.,, jangan terlewatkan dan share ini ke temanmu ... :)
Steve Jobs Manusia biasa,
Steve Jobs sama halnya seperti manusia. Tidak mengherankan beberapa produknya tidak diminati dunia. Inilah beberapa produk gagal yang kami rangkum . http://carboonj.blogspot.com/


1. LISA
Mengambil nama dari anak perempuannya, Lisa merupakan sebuah komputer personal yang menghabiskan biaya pembuatan yang sangat mahal. Dengan harga mendekati US$10.00. Tidak heran kalau produk LISA ini kurang diminati dunia.

2.NextCube (1989)
Produk ini juga salah satu kegagalan Steve Jobs, karena harganya mahal. Dengan harga sekitar US$6.500, pasar menganggap produk ini tidak setingkat dengan harganya.

3.Mac edisi 1984
Meskipun merupakan sebuah terobosan besar dalam bidang teknologi Apple, sayangnya Mac kurang diminati  pasar lagi-lagi karena harganya mahal, memiliki banyak bug dan kinerja yang lambat.

4. The PowerMac Cube 2000
Harganya yang mahal bagi peminat dan kecepatannya yang lamban bagi pengguna professional membuat pemasaran produk ini menjadi kacau. Namum, produk ini dijadikan inspirasi bagi Apple dan membuat Mac mini.