Seorang fotografer berhasil memotret Bima Sakti dari langit malam Himalaya. Gambar menakjubkan ini ia ambil saat dengan berjalan-jalan di tengah malam karena insomnia.
Fotografer Anton Jankovoy mendaki gunung setinggi 4.572 meter demi mendapat gambar sempurnya itu. Namun, ia mengaku berkali-kali gagal mendapat susunan tata surya dan bintang yang ia ingin potret.
Menariknya, saat ia sedang berjalan-jalan di malam hari karena tak bisa tidur, ia malah mendapat kesempatan itu. Satu gambar menunjukkan koleksi bintang, planet dan tata surya mengambang di atas barisan gunung tertinggi di dunia itu.
Pria 23 tahun itu akhirnya berhasil mendapat foto menakjubkan semestanya. “Foto Bima Sakti ini diambil di atas barisan gunung tertinggi dunia itu di lembah Mardi Khola,” katanya. Selain itu seperti dikutip Dailymail, ia mengaku tak percaya foto ini akan menjadi sangat terkenal.
Spectacular: These photos of the Milky Way above the Himalayas were taken by Anton Jankovoy on a midnight walk he took while unable to sleep
'Patience': The pictures take hours to expose, so Anton turned to meditating as a way of coping with the cold